Cara menghapus Akun Tantan Secara Permanen – Buat kamu yang saat ini sedang mencari jodoh atau mencari banyak teman kami sarankan untuk mencoba menggunakan aplikasi Tantan. Aplikasi Tantan adalah salah satu aplikasi chatting yang super gaul, di dalamnya kita akan bisa menemukan banyak teman dari belahan dunia, mulai dari kalangan remaja sampai orang dewasa. Sebagai amhluk sosila tentunya kita ingin berbagi banyak hal seperti layaknya menggunakan aplikasi facebook, nah di aplikasi tantan ini kamu bisa menambah pengalaman baru untuk menemukan teman lebih banyak lagi. Bagaimana sobat, apakah kamu siap untuk menggunakan aplikasi yang satu ini ?
Jika kamu belum pernah menggunakan aplikasi tantan, kamu bisa mencoba saat ini juga dengan mendownload aplikasinya lewat paly store. Untuk daftar aplikasi tantan kamu cukup menggunakan nomor hp yang di gunakan lalu verifikasi, selanjutnya kamu akan terhubung dengan para pengguna tantan lainnya. Bisa di katakan menggunakan aplikasi sangat mudah sekali, cara penggunaanya hampir sama dengan aplikasi whatsapp.
Namun perlu kamu ketahu belakangan ini aplikasi tantan sudah banyak yang menggunakannya untuk kepentingan pribadi sehingga banyak dari mereka yang menggunakannya secara tidak wajat, misalnya saja dengan memajang foto palsu, foto vulgar yang sangat tidak pantas jika di lihat oleh anak – anak, dan hal negatif lainnya. Oleh karena itu buat kalian yang baru menggunakan aplikasi sebaiknya berhati – hati dari penipuan dan teman kamu yang selalu mengupload foto vulgar.
Perlu kamu ketahui, di aplikasi ini banyak sekali remaja yang mencari teman hati mereka, bahkan bagi mereka yang cocok mereka bisa menjalin hubungan layaknya di kehidupan nyata. Hal yang paling menarik di aplikasi ini yaitu terdapat fitur ruangan pertemuan artinya secara tidak langsung kita berada pada ruang khusus berdua sedangkan pengguna lainnya tidak tahu. Oleh karena itu aplikasi ini lebih sering di sebut sebagai aplikasi pencari jodoh.
Kembali ke kasus banyak hal negatif tadi, jika setelah menggunakan aplikasi tantan ini kamu merasa kurang nyaman, maka kami akan membantu anda untuk menghapus aplikasi tantan secara permanen. Kenapa harus permanen ? pasanya saat kita menghapus aplikasinya saja yang ada di hp, maka postingan kita dan akun kita masih tetap terlihat oleh pengguna lainnya yang masih aktif, sehingga mereka akan mengira kita masih menggunakan aplikasi tantan. Memang sedikit rumit cara penghapusan akunnya, namun kamu bisa mengikuti langkahnya dibawah ini.
Cara Menghapus Akun Tantan Secara Permanen
- Pertama – tama silahkan kamu buka aplikasi tantan yang telah di daftarkan pada hp kamu.
- Selanjutnya di halaman utama kamu pilih icon garis jajar 3.
- Ketikan muncul sistem tray yang ada di sebelah kiri, silahkan pilih menu Setting.
- Setelah memilih menu setting, silahkan kamu geser ke bawah, maka silahkan kamu pilih Account dan Security.
- Sampai disini kamu akan menemukan 3 pilihan opsi. 1. Ganti nomr hp 2. Ganti password 3 hapus akun. Silahkan kamu pilih nomor 3
- Lalu pilih Delete Your Account.
- Nantinya akun tantan anda akan di hapus, namun sebelumnya kamu harus memilih apa alasan kamu menghapusnya.
- Saat pertanyaan muncul, pilih salah satu saja.
- Lalu konfirmasi.
- Jika berhasil konfirmasi maak akun tantan kamu akan di hapus secara permanen.
- Selesai.
Nah, itulah sobat cara bagaimana menghapus akun tantan secara permanen, semoga ulasan ini bermanfaat. dan jangan lupa bookmark website kami agar anda tak ketinggalan berita terupdate di Dulurtekno.co.id
selamat mencoba dan sampai jumpa
Leave a Reply