Harga Samsung galaxy J2 Prime HP 4G Lte 1 jutaan dari samsung

spek lengkap hp android samsung galaxy J2 prime

Spesifikasi dan harga Samsung Galaxy J2 Prime 2016 – di quartal akhir tahun 2016 ini pabrikan besar samsung merilih tiga jagoan barunya sekaligus yakni dari seri  J5 Prime, J7 prime serta J2 Prime dan yang nama terakhir dari seri J ini yang baru saja mendarat di tanah air dan siap beredar dipasaran. Samsung galax J2 Prime yang menjadi  versi terendah dari varian seri J yang tentu saja dibandrol dengan harga yang cukup terjangkau dan juga kaya fitur terbaru guna menarik perhatian calon konsumennya ditanah air. Beredar kabar jika smartphone Android Galaxy J2 Prime ini akan dibandrol sekitar Rp.1,7 jutaan saja.

spek lengkap hp android samsung galaxy J2 prime

Read More

Menarik sepertinya karena ponsel pintar besutan samsung ini akan bersaing ketat dengan vendor lain yang juga bermain dikelas entry level dengan bandrol dibawah 2 jutaan seperti Xiaomi seri redmi ataupun juga varian terbaru dari vendor motorola yakni Moto E3 power yang berada di segmen pasar yang sama. Nah kira kira fitur apa saja yang dijejalkan pada samsung Galaxy J2 Prime ini, mari kita lihat spesifikasi dan ulasan lengkapnya dibawah ini:

Dilansir dari metroTv yang beberapa hari lalu menayangkan acara mengenai ulasan seri terbaru dari varian J ini. pada seri galaxy J3 prime akan dibekali dengan desain layar seluas 5inchi berjenis (Plane to Line Switching)  dengan resolusi layar HD 960 x 540 piksel serta kedalama resolusi hingga 220Ppi. Samsung Galaxy J3 Prime ini dibekali desain body yang hampir serupa seperti seri J lainnya yang juga sangat minimalis dan futuristik. Sedangkan pada Sistem operasi yang digunakan telah mengadopsi OS Android Marshmallow 6.0 dalam balutan interface dari samsung yakni TouchWiz UI.

Baca Juga :   Harga dan spesifikasi Samsung Galaxy J5 Prime HP kamera 13 megapiksel

Sektor dapur pacu pada galaxy J3 prime ini mengalami peningkatan dibanding seri J2 terdahulunya yakni dengan menghadirkan hardware dengan komposisi yang cukup bertenaga dengan memasang Chipset dari MediaTek MT6737T yang didalamnya terdapat prosessor berjenis Quad-Core  ARM berjenis Cortex-A53 serta clockspeed hingga 1,4Ghz dan guna mendukung sektor komputasi dan kinerja multitasking yang lebih cepat juga dibantu RAM berkapasitas  1,5GB serta dukungan sektor grafis terdapat GPU dari Mali-T720 sebagai chip  pemrosessan grafis sehingga konten multimedia tampil dengan sangat cemerlang dan ketika digunakan untuk bermain game.

Beralih pada sektor kamera, seri J3 Prime ini menghadirkan kemampuan kamera yang bisa dibilang standar untuk bersaing dikelasnya  tengok saja pada kamera utama dibelakang bodinya telah terpasang lensa beresolusi 8Megapiksel lengkap dengan LEDflash serta fitur Autofocus guna menghasilkan jepretan foto yang cukup jernih sedangkan untuk memuaska kebutuhan selfie pengguna pada sektor kamera depannya telah terpasang kamera beresolusi 5 Megapiksel yang juga dilengkap LEDflash sehingga anda tak perlu khawatir untuk berselfie dan videoCall didalam ruangan yang kurang cahaya.

Untuk menampung semua hasil jepretan dan juga semua aplikasi yang terpasang pada Galaxy J2 prime ini vendor samsung telah membekalinya dengan kapasitas internal sebesar 8GB yang juga bisa dimaksimalkan dengan slot MicroSD hingga kapasitas 32Gb, bisa dibilang ukuran ruang penyimpanannya tidak cukup luas karena melihat kebutuhan untuk menyimpan file gallery dan ukuran file aplikasi terbaru yang cukup besar. Sedangkan untuk sektor pemasok daya Galaxy J2 Prime ini mengandalkan baterai dengan kapasitas 2600Mah yang bisa menyuplai kebutuhan untuk seharian penuh penggunaan normal.

Sektor konektifitas pada samsung Galaxy J2 Prime ini cukup lengka dengan konektifitas Dual Sim serta jaringan yang cukup lengkap seperti 4G Lte,EDGE,3G HSPA serta konektifitas nirkabel dari Wi-Fi dan Bluetooth 4.0 dan juga Navigasi dari A-GPS. Sekali lagi untuk harga yag ditawarkan berkisar di Rp.1.700.000 untuk pasaran tanah air dan harga bisa saja berbeda antar wilayah di indonesia.

Baca Juga :   Kelebihan dan Kekurangan Samsung M33 5G

 

Related posts